Total Tayangan Halaman

Minggu, 15 Mei 2011

PROFIL SANG AKTIVIS


Nama    : Beni Saputra
Jurusan : Fisika/FMIPA/Geofisika/2007
Alamat asal :Trikarya KP II,Rt.I, Belitang III,OKU Timur
Asal Sekolah : SMA N I Belitang,alumni Angkatan 2004,lulus tahun 2007
Lahir : Belitang,4 Juni 1987(Ijasah),di akta kelahiran(1 Agustus 1988)
Alamat kos : Ahlan Wa Sahlan(AWS) no.12 Timbangan,Layo
Hobi : Menulis,Membaca dan Olahraga
email/FB: s.beni@ymail.com/blog:benisaputra24.wordpress.com
Hp : 085669493042/081278257978
 Rekening BNI 0146916743
Motto : Satu langkah menentukan untuk maju,Muslim is my Choice
prestasi :
Juara Umum ke-III tingkat Akademik SLTP 4 Belitang III
Juara Pertama lomba Baca Tulis Al-qur’an(BTA) tingkat pelajar sedesa Trikarya,Belitang 3
Peringkat Pertama dari kelas 1s/d 3 di SLTPN 4 Belitang III
Utusan terbaik lomba cerdas cermat tingkat pelajar se-BBC(Belitang,Buay mdng,cmpaka)
Peraih penghargaan kursi VIP Class prestasi Unggulan akademik SMA N I Belitang
Peringkat 9 Terbaik kursi VIP Class Prestasi Akademik,SMA Unggulan SMA N I Belitang
Peraih nilai UN Tertinggi bidang Matematika,SMAN I Unggulan Belitang,OKUT th.2007  
Utusan BEM UNSRI LKMM-TM di UNAND,Padang,tahun 2009,bertemu denganBpk Dino Pati Jalal             yang      merupakan staf khusus presiden RI
Utusan UNSRI KMI Community Development  di  ITB,Bandung tahun 2010,bertemu dengan        Menpora Andi Malarangeng,Tina Talisa presenter TV ONE,diliput dalam pemaparan hasil            KMI di ITB FAIR
Membawa UNSRI menjadi KORWIL Community Development se-Sumatera dalam KMI Comdev,Bandung.
Satu-satunya mahasiswa yang diutus oleh LPM(Lembaga Pengabdian Masyarakat) UNSRI untuk               mewakili UNSRI dalam sosialisasi Kuliah Kerja Nyata Indonesia bagian selatan meliputi     universitas di(Bengkulu,Sumsel,Lampung,Jambi) pembicara para doktor dari IPB,UNDIP   dan para lulusan di Jepang,Australia dan Amerika.
Peserta terbaik Latihan Dasar Organisasi(LDO) Badan Eksekutif Mahasiswa(BEM) UNSRI,thn 2008
Mengikuti OSNPTI(Olimpiade Sains Nasional Perguruan Tinggi se-Indonesia) tingkat daerah bidang               fisika dan matematika yang disponsori oleh PT Pertamina dan Universitas Indonesia
Meraih penghargaan “Ganesa of Mode” KENMI II ITB Bandung
Riwayat Organisasi :
Staf HUMAS Lembaga Kerohanian Islam(LKI) LDF FMIPA,tahun                                            
Staf INFOKOM,LDF LKI FMIPA,tahun 2008                                                                                                           
Staf Dep. Ekonomi BEM FMIPA,tahun 2008                                                                       
Staf Kementerian Pengabdian Masyarakat BEM UNSRI,tahun 2008-2009               
Deputi Desa Binaan,KemenPengmas BEM UNSRI,tahun 2009-2010
Kadep Sosial Masyarakat KAMMI Al-Quds,tahun 2010-2011
Kadep. Ristek dan Infokom HIMAFIA,jurusan Fisika FMIPA ,2010-2011                                      
Anggota BEM-SI(Seluruh Indonesia) 2009-2010
Ketum Ikatan Mahasiswa Belitang(IMB) periode 2009-2010                   
Asisten Dosen bidang Fisika Komputasi,jurusan FMIPA UNSRI,2009
Trainer dan Motivator Forum BATASA(Bina Talenta Bangsa) bersama mahasiswa di perguruan    tinggi se-Indonesia
Pembina Forum”Duta Beasiswa OKUT” bagi yang meraih beasiswa IMHEREE,Bidik misi dll
Pembina Forum Research community and Study Club jurusan Fisika,FMIPA UNSRI
Pengelola journal of scholarship in Sriwijaya of university
Menteri Riset dan Teknologi BEM UNSRI periode 2010-2011
Peraih Beasiswa :
Beasiswa Prestasi,SLTPN 4 Belitang III
BKM SMAN 1 Belitang
Eka tjipta Sarjana(selama 4 tahun),UNSRI
Beasiswa Aktif Organisasi
Pengalaman Pembicara
-Menjadi pembicara dan bintang tamu di Radio Inderalaya FM dalam tema”Desa Binaan BEM UNSRI” dan juga dalam “Partisipasi Organisasi Kedaerahan IMB dalam pelayanan SNMPTN”
-Menjadi pembicara di Radio 12 FM dalam “sosialisasi gerakan mahasiswa dan organisasi
-Pembicara di Radio 12 FM juga dalam tema”Study Well Logging and Seismic Exploration”
-Pembicara di Radio Maspero FM Belitang bertemakan”Mahasiswapun Berbicara:Publikasi   organisasi Ikatan Mahasiswa Belitang(IMB)
-Menjadi narasumber di Koran Seputar Indonesia(SINDO)” dalam launching Desa Binaan dan Bakti Sosial BEM UNSRI”
-Menjadi pembicara dalam “MaknaSilaturahmi dan Halal bi Halal”,mahasiswa Fisika,FMIPA
-Menjadi pembicara Seminar Mahasiswa Berprestasi oleh NADWAH UNSRI

Karya Tulis dan Penelitian:
-Analisis Curah Hujan di kota Palembang tahun 2007,penelitian Kerja Praktek(KP) di Badan Meteorologi,Klimatologi dan Geofisika(BMKG) Kenten Palembang
-“Strategis Akselerasi Pertumbuhan Perbankan Syariah Melalui Media Efektif dan Duta Perbankan Syariah” dibuat dalam mengikuti lomba Forum Riset Perbankan Syariah disponsori oleh BANK INDONESIA
-“Menulis Artikel”BEM UNSRI Turun ke Desa” press Releasnya dimuat di Koran Seputar Indonesia.
-“Menulis Artikel”Launcing Desa Binaan,BEM UNSRI Menuju Peradaban Community Development”,dimuat dalam majalah FANZ kampus UNSRI
Karya Sastra :
-Cerpen berjudul”SMS DINDA”
-Insya Allah akan hadir Buku”Catatan Harian Seorang Aktivis”,masih dalam proses editing,serta kumpulan puisi”Antalogi puisi Kenegaraan,Politik dan CintaMu Ya Rabbi”.


KONSEP MAHASISWA SUKSES DAN BERPRESTASI
KONSEP ORANG SUKSES :
Dalam pandangan seorang Beni Saputra melalui hasil pengalaman(experience) dan pengamatan(observation),ciri orang sukses adalah:
                Jam tidur lebih sedikit dari pada jam belajar,(jam tidur < jam belajar)
                Jam bermain lebih sedikit dari pada jam belajar
Belajar tidak semata-mata bertumpu buku,bukan hanya bidang akademik saja.Akan tetapi belajar itu di dapat dari membaca,menulis dan diskusi serta observasi(pengamatan) juga dari pengalaman-pengalaman hidup baik diri sendiri maupun orang lain di lingkungan sekitarnya.Belajar memaknai hidup itulah kuncinya(keyword)

INGIN MENJADI MAHASISWA SUKSES:
Apa sih bekalnya?...,secara akademik kalian sudah menjadi orang yang cerdas secara intelektual.Kebutuhan yang paling pokok adalah moral dan akhlak.Lho kok gitu…,ya iyalah....percuma kalau seorang yang bakal menjadi calon pemimpin dan aset bangsa ini secara lahir cacat moral dan akhlaknya,ini sangat berbahaya untuk masa depan diri pribadi dan bangsa tercinta,ia tidak akan pernah meraih prestasi dalam hidupnya sebelum memperbaiki moral dan akhlaknya.Kalau moral dan akhlaknya sudah terbina dengan baik,maka ia akan dapat meraih target yang matang yang pernah dicita-citakannya.
Jadi,idealnya mahasiswa itu adalah terbina akhlak dan moralnya,mandiri,mampu beradaptasi,sopan santun,mampu bekerjasama dalam tim(organisasi),berkarakter,mantap secara pribadi,berpikir sebelum bertindak(jangan tergesa-gesa),cerdas,berani,berinovasi dan mampu berkarya.
Orang hidup membutuhkan makanan,untuk mengasilkan karya membutuhkan pengalaman serta pengetahuan(Spiritual,intelektual,emosional question)
TOKOH IDOLAMU SIAPA?
Dalam bukunya Michael H.Hart”Seratus Tokoh yang Berpengaruh dalam Sejarah”,,.Siapa?
1.Nabi Muhammad SAW
2.Isac Newton
3.Nabi Isa
Tokoh idola menjadi qudwah(teladan) untuk dijadikan pedoman dalam hidup,tapi yang seperti apa?ini harus lengkap dan sempurna dari segi dunia dan akhirat.Tokoh yang dijadikan teladan telah sukses dan mampu membawa dunia menjadi cemerlang,hasilnya kita rasakan hingga sekarang.
TRILOGI FUNGSI MAHASISWA :
1.Agen of Change(agen perubahan)
2.Social Control(control sosial/pengawas kebijakan)
3.Iron Stock(Calon pemimpin masa depan/asset SDM)
AWAL MENJADI MAHASISWA :
-Bingung dan stress(rasa ingin tahu tinggi) dan beradaptasi
-Bila mampu beradaptasi,maka akan banyak belajar pada lingkungan di sekitarnya,seperti ikut  organisasi(BEM,LDF,BO) dan studi club
-Berakhlak dan bermoral tinggi,perbaiki terus kekurangan sehingga menjadi lebih baik
-Belajar mengisi ruhiyah,jasadiyah,fikriyah dan ukhuwah
-Mampu mandiri dan mengukir prestasi,target yang jelas dan matang
-Berjiwa pemimpin dan mampu berkarya meliputi belajar sambil mengajarkan(learning by doing),mempunyai financial yang mandiri,peduli serta berjiwa sosial(peka)
-SUKSES rohani dan jasmani kepuasan batin,melahirkan pengalaman DASYAT….!
TIPS MERAIH BEASISWA :
-          Lengkapilah apa yang diminta dalam persyaratan mengajukan beasiswa(persyaratan administrasi lengkap)
-          Jangan merekayasa data(membuat data tidak benar),bisa-bisa langsung tdk lulus
-          Bila persyaratan beasiswa telah dikumpulkan,tunggu sampai seleksi administrasi
-          Bila dinyatakan lulus,siapkan diri untuk menghadapi tes wawancara
-          Tes wawancara yang diperlukan adalah mental dan kejujuran dalam menjawab,jangan mengada-ada karena para penguji akan tahu,rata-rata sudah belajar ilmu psikologi.
-          Sikap harus sopan,jangan terlalu tegang menghadapi wawancara,biasa dan tetap berkarakter apa adanya,jangan terlalu dibuat-buat.
SEMOGA SUKSES DALAM MERAIH PRESTASI…SEMANGAT…!!!